Pisang goreng gula jawa adalah salah satu cemilan yang enak, berbahan
dasar pisang yang dipadukan dengan saus gula jawa serta taburan keju
sehingga menghasilkan cemilan pisang yang lezat dan menggugah selera.
Penasaran dengan rasanya dan ingin tahu resep membuat pisang goreng karamel gula jawa tersebut ? kalau gitu, berikut ini kami kana menyajikan resepnya secara singkat untuk anda. Adapun bahan dan cara membuat pisang goreng karamel gula jawa adalah sebagai berikut.
Bahan Membuat Pisang Goreng Karamel Gula Jawa :
4 buah pisang, potong kecil (belah dua atau sesuai selera)
100 gram gula jawa, serut
keju untuk taburan
1 sdm mentega
100 gram gula jawa, serut
keju untuk taburan
1 sdm mentega
Cara Membuat Pisang Goreng Karamel Gula Jawa :
- Langkah pertama, panaskan wajan, kemudian masukkan mentega lalu tumis pisang sampai kering dan terlihat berubah warna di dalamnya. Setelah itu masukkan serutan gula jawa, lalu aduk sampai gula leleh dan menempel pada pisang. Kemudian angkat.
- Selanjutnya, taburi dengan keju, dan sajikan Pisang Goreng Karamel Gula Jawa selagi masih hangat.
0 komentar:
Post a Comment